Minggu, 22 November 2009

Memperbaiki layar monitor yang tidak mau menyala ketika komputer dinyalakan

Terkadang kita menemui masalah ketika menyalakan komputer, layar monitor tidak mau menyala sedangkan tombol power pada monitor dalam kondisi stand by.
Itu bukan menandakan bahwa layar monitor anda rusak, tetapi ada yang harus anda perbaiki dari dalam PC anda.

Bila kita mendapati masalah tersebut, ada baiknya kita periksa terlebih dahulu kabel-kabel yang menghubungkan monitor terhadap PC dan stop kontak. Dan bila tidak terjadi masalah terhadap kabel-kabel tersebut, langsung saja kita melihat ke dalam PC anda.

Biasanya hal tersebut terjadi diakibatkan oleh memori/RAM yang ada dalam PC, dan cara memperbaikinya cukup mudah. Anda hanya melepas memori/RAM tersebut kemudian menempelkannya lagi di tempat semula. Jangan sampai menaruhnya ke tempat yang ada di sebelahnya, karena itu hanya membuat kita melakukan hal yang sia-sia. Dan berhati-hatilah dalam menempelkan memori/RAM kembali, karena dapat menyebabkan memori/RAM mengalami kerusakan.

Dan bila itu semua telah dilakukan tetapi layar monitor anda masih belum bisa menyala, berarti memori/RAM anda mengalami kerusakan. Dan sebaiknya anda membeli yang baru.
About The Author
Bie, that's my name. Im just an ordinary blogger.Ea eam labores imperdiet, apeirian democritum ei nam, doming neglegentur ad vis. Ne malorum ceteros feugait quo, ius ea liber offendit placerat, est habemus aliquyam legendos id. Eam no corpora maluisset definitiones.
Share This
Subscribe Here

0 komentar:

Posting Komentar

 

Site Info

Akyura Stratos Copyright © 2009 DarkfolioZ is Designed by Bie Blogger Template for Ipietoon
In Collaboration With fifa